Deskripsi

Materi yang tidak kalah pentingnya dapat kalian temukan dalam majalah Azka edisi 50 kali ini yang menyajikan berbagai tips-tips penting untuk bekal kita beramal sesuai tuntunan Rasulullah Shallahu’alaihi wa sallam, tak lupa sajian tentang ilmu pengetahuan yang ada di sekitar kita selalu kalian nantikan untuk menambah wawasan pengetahuan kita tentang alam sekitar.
Nama Produk: Majalah Azka Edisi 50 Istighfar Dzikir Penggugur Dosa
Tema: Istighfar Dzikir Penggugur Dosa
Penerbit: Media Tasfiyyah
Tebal: 48 halaman
Berat: 80 gram
Harga: Rp. 9.000 (jawa)
Daftar Isi:
Kisah: Hutang
Anbiya: Nabi Sulaiman
Ibadah Yuk: Nasehati Saudaramu
Akhlak: Adab Dalam Doa
Akidah: Istighfar, Dzikir Penggugur Dosa
Kesehatan: Jaga Kesehatan di Musim Dingin
Uswah: Umar bin Abdul Aziz
Tafsir: Al Fajr Ayat 2
Iptek: Transportasi yang Unik
Fikih: Zakat Fitrah
Flora: Anggrek
Hadits: Saat Hamba Sakit
Fauna: Burung Hantu
Observasi: Mobil Dari Botol Bekas
Ayah Bunda: Ajari Anak Berbakti
Jalan-jalan: Tambora, Gunung Api Yang Tidur
Mufradat: Bahan Bangunan
Ulasan
Belum ada ulasan.